Pada bagian ini, Gadamer menggali makna dari apa yang pernah diungkapkan oleh Vico dalam bukunya berjudul ‘De nostri temporis studiorum ratione’. Mengapa karya Vico ini menjadi rujukan dan poin awal Gadamer dalam menemukan dan menentukan karakter ilmu humaniora? Pertama, menurut Gadamer, karya ini masih mewarisi tradisi humanistic filsafat Yunani itu sendiri. Kedua, karya Vico ini …
Tag
Showing: 1 - 1 of 1 RESULTS