Menu Close

Apa itu BPM?

Sebelum mendefinisikan BPM kita terlebih dahulu harus memahami proses bisnis.

Menurut Dumas et al (2018):

A business process is a a chain of events, activities and decisions ..involving a number of actors and objects, ….triggered by a need and leading to an outcome that is of value to a customer

Jika diterjemahkan, maka sebuah proses bisnis adalah:

Sekumpulan kejadian, aktivitas dan keputusan, yang melibatkan beberapa aktor dan sumber daya dan secara bersama-sama menghasilkan output yang bernilai bagi organisasi dan pelanggannya

Business process management (BPM) adalah sebuah disiplin yang melibatkan berbagai kombinasi dari identifikasi, penemuan, analisis, perancangan ulang (re-desain), implementasi, control, pengukuran dan optimasi aliran aktivitas bisnis dengan cara yang memungkinkan untuk mendukung tujuan organisasi dan melintasi batasan organisasi dan sistem dengan melibatkan karyawan, pelanggan, dan mitra di dalam maupun di luar perusahaan.

Referensi:

Dumas, M., La Rosa, M., Mendling, J., & Reijers, H. A. (2018). Fundamentals of Business Process Management. (M. Dumas, M. La Rosa, J. Mendling, & H. A. Reijers, Eds.). Berlin, Heidelberg: Springer Berlin Heidelberg. Retrieved from https://doi.org/10.1007/978-3-662-56509-4_10

Post Disclaimer

The information contained in this post is for general information purposes only. The information is provided by Apa itu BPM? and while we endeavour to keep the information up to date and correct, we make no representations or warranties of any kind, express or implied, about the completeness, accuracy, reliability, suitability or availability with respect to the website or the information, products, services, or related graphics contained on the post for any purpose.